Pengajaran dan Pembelajaran
Universitas Pattimura Memiliki beberapa dosen dan profesor yang memberikan materi kuliah kepada mahasiswa melalui berbagai metode seperti kuliah tatap muka, seminar, diskusi, praktikum, dan pembelajaran daring di 98 Program Studi pada Universitas Pattimura.